Transferable LC/SKBDN merupakan LC/SKBDN di mana penerima LC/SKBDN (first beneficiary) memberikan instruksi kepada CIMB Niaga secara khusus untuk memindahkan nilai LC/SKBDN yang tersedia secara keseluruhan atau sebagian ke second beneficiaries.
Membantu dalam pemenuhan penyediaan barang untuk tujuan ekspor
Jaringan korespondensi nasional dan internasional yang luas yang dimiliki oleh CIMB Niaga
Pengajuan permohonan LC/SKBDN Transfer dapat dilakukan melalui Unit Trade Desk Bank CIMB Niaga terdekat
Tidak perlu memiliki fasilitas LC Ekspor/SKBDN
Pemohon LC/SKBDNÂ Transfer merupakan nasabah eksportir CIMB Niaga
Kondisi/jenis LC/SKBDN menunjukkan Transferable LC/SKBDN